WhatsApp Icon

BAZNAS KABUPATEN BANYUWANGI MENDISTRIBUSKAN BANTUAN PERLENGKAPAN SEKOLAH BERUPA SEPATU, TAS DAN ALAT TULIS SERTA MAKANAN DAN MINUMAN PENAMBAH GIZI KEPADA 30 SISWA SISWI SDN 2 SARONGAN

22/08/2024  |  Penulis: Humas BAZNAS Kabupaten Banyuwangi

Bagikan:URL telah tercopy
BAZNAS KABUPATEN BANYUWANGI MENDISTRIBUSKAN BANTUAN PERLENGKAPAN SEKOLAH BERUPA SEPATU, TAS DAN ALAT TULIS SERTA MAKANAN DAN MINUMAN PENAMBAH GIZI KEPADA 30 SISWA SISWI SDN 2 SARONGAN

Pendistribusian Program BAZNAS

BAZNAS Kabupaten Banyuwangi mendistribuskan bantuan perlengkapan sekolah berupa sepatu, tas dan alat tulis serta makanan dan minuman penambah gizi kepada 30 siswa siswi SDN 2 Sarongan yang terletak di Sukomade, Meru Betiri. Pemberian diberikan langsung oleh Waka bid Distribusi H. Herman Suyitno didampingi oleh UPZ Pesanggaran dan diterim alangsung oleh Kepala sekolah SDN 2 Sarongan. Selain itu BAZNAS Kab Banyuwangi juga mendistribusikan 10 paket sembako kepada masyarakat dhuafa yang tinggal dekat dengan wilayah SDN 2 Sarongan, Pesanggaran.

Bagikan:URL telah tercopy
Info Rekening Zakat

Info Rekening Zakat

Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.

BAZNAS

Info Rekening Zakat